KOMPAS.TV - Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, melalui akun pribadi media sosialnya menjelaskan tidak berada di lokasi kejadian saat insiden kericuhan syukuran pesta pernikahan putranya, Maula Akbar, dengan Wakil Bupati Garut, Luthfianisa Putri Karlina.
Melalui akun Instagram, Dedi Mulyadi menjelaskan soal keberadaannya pada tanggal 18 Juli 2025.
Dedi membantah informasi yang menyebut dirinya hadir di pesta rakyat syukuran pernikahan putranya di Pendopo Garut.
Baca Juga Respons Dedi Mulyadi Terkait Demo Tolak Larangan Study Tour, Tegaskan Tak Akan Cabut di https://www.kompas.tv/regional/606714/respons-dedi-mulyadi-terkait-demo-tolak-larangan-study-tour-tegaskan-tak-akan-cabut
#dedimulyadi #jabar #pestarakyat
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/606753/dedi-mulyadi-ungkap-dirinya-tak-berada-di-lokasi-saat-pesta-rakyat-kompas-petang